Jumat, 04 Januari 2013

Unik, Wortel Ini Berdiri Diatas Tanah!

Ada kamu
// via fulltextrssfeed.com
Unik, Wortel Ini Berdiri Diatas Tanah!
Jan 4th 2013, 08:48

[imagetag]

Pemilik perkebunan Redford Farm diLaurenkirk,Inggris, terkejut ketika melihat tanaman wortel diperkebunantiba-tiba muncul setelah turun hujan. Wortel-wortel itu tampak berdiri tegas diatas tanah.

Umumnya wortel tumbuh di dalam tanah. Tetapiakibat sungai yang tidak jauh dari ladang wortel itu meluap, airnyamenghanyutkan tanah di sekitar tanaman.

"Air hanya membasuh semua tanah danmembuat wortel itu nampak berdiri. Sebelumnya ada delapan sampai sembilan inchitanah yang menutupi tanaman wortel itu, namun terkikis air hujan sekarang hanyasatu inci yang tersisa di tanah sehingga mereka terlihat berdiri sendiri," ujarpemilik pertanian Redford Farm Allan Fearn seperti dikutip Daily Mail.

Fearn mengatakan bahwa beberapa wortel hanyutke pohon dan tergantung di sana. "Aku belum pernah melihat sesuatu seperti inisebelumnya," ungkapnya.

Fearn mendirikan peternakan pada tahun 1988dengan istrinya Ann. Mereka kini mampu mempekerjakan 50 orang pada ladangtersebut. Mereka memasok wortel ke pasar di Inggris dan Eropa.

Sumber

#ffaeb5

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions